Desa Curug Wetan

Kecamatan Curug, Kabupaten Tangerang, Banten

Loading

Desa Curug Wetan

Info
Selamat datang di Website Resmi Desa Curug Wetan Kecamatan Curug Kabupaten Tangerang Provinsi Banten

Berita Desa



Curug Wetan, Rabu (11-08-2021), Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di Kabupaten Tangerang diputuskan diundur hingga dua bulan kedepan. Keputusan tersebut berdasarkan surat Menteri Dalam negeri (mendagri) bernomor 141/4251/sj tanggal 09 Agustus 2021, yang ditujukan kepada Bupati seluruh Indonesia.

Kepala Bidang (Kabid) Pemerintahan Desa pada Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (DPMPD) Kabupaten Tangerang, Oo Sumantri mengatakan, Bupati Tangerang sudah memutuskan bahwa Pilkades serentak di Kabupaten Tangerang diundur dua bulan kedepan. Keputusan Bupati tersebut berdasarkan surat edaran Mendagri.

“Pilkades serentak ditunda dua bulan, jika dihitung berarti 9 Oktober 2021,” kata pria yang akrab dipanggil Sumantri, Selasa (10/8/2021).

Menurut Sumantri, untuk mengantisipasi kekosongan kepala desa di 77 desa di Kabupaten Tangerang yang akan menggelar Pilkades serentak tersebut, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang sudah menunjuk 77 pejabat sementara (Pj) kepala desa.

“Kewenangan Pj kepala desa, sama kewenangannya dengan kepala desa definitif,” ujarnya.

Dalam kesempatan ini, Sumantri meminta kepada para calon kepala desa untuk bersabar menunggu pelaksanaan Pilkades serentak tersebut. Selain itu, pihaknya juga mengimbau agar alat peraga kampaye untuk dibersihkan.

“Saya minta para calon kepala desa bersabar, menunggu pelaksanaan Plkades,” pungkasnya.

Silakan tulis komentar dalam formulir berikut ini (Gunakan bahasa yang santun). Komentar akan ditampilkan setelah disetujui oleh Admin
CAPTCHA Image

Desa

6.885

Laki-laki

Laki-laki6.885penduduk

6.541

Perempuan

Perempuan6.541penduduk

1

BELUM MENGISI

BELUM MENGISI1penduduk

13.427

TOTAL

TOTAL13.427penduduk

Layanan
Mandiri

Hubungi Desa untuk mendapatkan PIN

PEMERINTAH Desa

Kepala Desa

MUHAMMAD SOBRI

Sekretaris Desa

AGUS RUKMANA

Kepala Seksi Pemerintahan

A. FACHRUDIN

Kepala Seksi Pelayanan

ANDA JUANDA

Kepala Seksi Pemberdayaan Masyarakat

MUHAMMAD FABIO ROSI

Kepala Urusan Perencanaan

ALAN NOVIANSYAH

Kepala Urusan Tata Usaha dan Umum

AWAN KURNIAWAN

Kepala Urusan Keuangan

JULIANTO

AGENDA

Untuk sementara, belum ada agenda yang akan dilaksanakan.

Transparansi Anggaran

APBDes 2025

Data Belum di Input

APBDes 2024

Data Belum di Input

Realisasi APBDes 2024

Data Belum di Input